Jadwal Pertandingan Sepakbola Piala Dunia 2010 di Afrika Selatan Putaran Pertama, Setelah drawing mengundi pembagian grup negara mana saja yg saling berhadapan, Update News Jadwal Lengkap Pertandingan Piala Dunia 2010 Putaran Pertama telah ada. Sedangka Jadwal Siaran langsung Pertandingan Piala Dunia 2010 di Afrika Selatan yg daftarnya ada di bawah ini merupakan jadwal pertandingan untuk grup, yang rencananya siaran langsung Piala Dunia 2010 ini hak siarnya akan diambil oleh RCTI dan Global TV. Jadwal siaran langsung pertandingan Piala Dunia 2010 di bawah ini menggunakan waktu GMT+1, kalau Indonesia menggunakan GMT+7, ditambah 6 jam saja dari waktu siaran di bawah ini.
Jadwal Pertandingan Piala Dunia 2010 Putaran Pertama Untuk Grup A
Jumat, 11 Juni 2010
Afrika Selatan v Meksiko, 15:00
Uruguay v Perancis, 19:30
Rabu, 16 Juni 2010
Afrika Selatan v Uruguay, 19:30
Kamis, 17 Juni 2010
France v Meksiko, 12:30
Selasa, 22 Juni 2010
France v Afrika Selatan, 15:00
Meksiko v Uruguay, 15:00
Jadwal Pertandingan Piala Dunia 2010 Putaran Pertama Untuk Grup B
Sabtu, 12 Juni 2010
Argentina v Nigeria, 12:30
Korea Selatan v Yunani, 15:00
Kamis, 17 Juni 2010
Argentina v Korea Selatan, 19:30
Yunani v Nigeria, 15:00
Selasa, 22 Juni 2010
Yunani v Argentina, 19:30
Nigeria v Korea Selatan, 19:30
Jadwal Pertandingan Piala Dunia 2010 Putaran Pertama Untuk Grup C
Sabtu, 12 Juni 2010
England v USA, 19:30
Minggu, 13 Juni 2010
Algeria v Slovenia, 12:30
Jumat, 18 Juni 2010
England v Aljazair, 19:30
Slovenia v USA, 15:00
Rabu, 23 Juni 2010
Slovenia v England, 15:00
USA v Aljazair, 15:00
Jadwal Pertandingan Piala Dunia 2010 Putaran Pertama Untuk Grup D
Minggu, 13 Juni 2010
Jerman v Australia, 15:00
Serbia v Ghana, 19:30
Jumat, 18 Juni 2010
Jerman v Serbia, 12:30
Sabtu, 19 Juni 2010
Ghana v Australia, 12:30
Rabu, 23 Juni 2010
Australia v Serbia, 19:30
Ghana v Germany, 19:30
Jadwal Pertandingan Piala Dunia 2010 Putaran Pertama Untuk Grup E
Senin, 14 Juni 2010
Jepang v Kamerun, 15:00
Belanda v denmark, 12:30
Sabtu, 19 Juni 2010
Kamerun v denmark, 19:30
Belanda v Jepang, 15:00
Kamis, 24 Juni 2010
Kamerun v Belanda, 19:30
Denmark v Jepang, 19:30
Jadwal Pertandingan Piala Dunia 2010 Putaran Pertama Untuk Grup F
Senin, 14 Juni 2010
Italia v Paraguay, 19:30
Selasa, 15 Juni 2010
Selandia Baru v Slowakia, 12:30
Minggu, 20 Juni 2010
Italia v Selandia Baru, 15:00
Paraguay v Slowakia, 12:30
Kamis, 24 Juni 2010
Paraguay v Selandia Baru, 15:00
Slovakia v Italia, 15:00
Jadwal Pertandingan Piala Dunia 2010 Putaran Pertama Untuk Grup G
Selasa, 15 Juni 2010
Brasil v Korea Utara, 19:30
Pantai Gading v portugal, 15:00
Minggu, 20 Juni 2010
Brasil v Pantai Gading, 19:30
Senin, 21 Juni 2010
Portugal v Korea Utara, 12:30
Jumat, 25 Juni 2010
Korea Utara v Pantai Gading, 15:00
Portugal v Brazil, 15:00
Jadwal Pertandingan Piala Dunia 2010 Putaran Pertama Untuk Grup H
Rabu, 16 Juni 2010
Honduras v Chili, 12:30
Spanyol v Swiss, 15:00
Senin, 21 Juni 2010
Chili v Swiss, 15:00
Spanyol v Honduras, 19:30
Jumat, 25 Juni 2010
Chili v Spanyol, 19:30
Swiss v Honduras, 19:30
Untuk Jadwal Jadwal Pertandingan Piala Dunia 2010 Putaran Kedua dan selanjutnya akan ditentukan oleh hasil pertandingan putaran pertama, Maniak Bola saatnya anda membuat prediksi jauh jauh hari siapa yang bakalan menjadi Juara Piala Dunia 2010 di Afrika Selatan, Walaupun Belanda tidak diunggulkan menjadi Juara Piala Dunia 2010, saya tetap menjagokan Belanda akan keluar sebagai Juara Piala Dunia 2010 dengan gaya Total Footbalnya. Siapa Jagoan anda